Asus Zenbook S UX393 adalah salah satu laptop premium yang memiliki desain yang elegant tidak hanya elegant laptop ini jika dilihat dari dekat ataupun jauh memiliki desain yang berkilau seperti berlian dan mewah dengan perpaduan antara warna hitam pada body laptop dan dibeberapa sisi terdapat warna gold. Tidak hanya desain saja yang menggoda tetapi laptop ini memiliki desian yang tinggi yaitu menggunakan prosor dari intel yaitu Intel Core i7 Generasi ke 11.
Desain
Dari sisi desain laptop ini dan memiliki ukuran yang tipis dengan dimensi 30.60 x 22.40 x 1.57 dan bobot pada laptop ini yaitu 1.35 Kg, Pada bagian cover depan terdapat logo asus dengan warna gold dan perpaduan cover sekelilingnya berwarna hitam dan berkilau, Untuk bagian layar memiliki ukuran 13.3 Inc dan sudah menggunakan desain yang modern yaitu desain dengan bezel yang tipis.
Pada bagian bagian atas terdapat kamera, kamera ini dilengkapi infra merah depan (IR) mengenali wajah kalian dalam hitungan detik dan memungkinkan ada pada menu windows kalian secara instan dan aman. Tidak hanya itu layar laptop ASUS ZENBOOK S UX393EA HK711TS 3K TOUCH ini memiliki layar TouchScreen yang memudahkan kalian dalam menggunakan laptop ini dan hanya menggunakan touchpad dan touchsreen saja tanpa harus menggunakan mouse.
Tidak perlu takut untuk mudah panas, tenang saya laptop ini sudah didesain dengan baik dengan bahan metal dikeseluruhan casing laptop, dengan casing metal ini dapat mengurangi panas pada laptop karena sifat metal menyerap panas. Pada bagian keyboard masih terlihat seperti laptop pada umumnya dengan jarak yang tidak terlalu dengan dan nyaman digunakan, untuk bagian power teletak pada laptop menyatu dengan keyboard yang berada pada kanan atas. Tidak lupa yaitu port yang lengkap yang membantu kalian dalam pekerjaan sehari-hari yang berupa HDMI, 2 Port Thunderbolt 4 USB, USB 3.2 Gen 1, MicroSD card reader.
Baca Juga :
- https://agres.id/artikel/asus-rog-zephyrus-ga503qm-r936g6go/
- https://agres.id/artikel/hp-omen-16/
- https://agres.id/artikel/lenovo-thinkpad-x1-nano-carbon/
- https://agres.id/artikel/lenovo-ideapad-slim-3-14/
Teknologi
Dari sisi teknologi terdapat :
- Fast Charging
Fast Charging berfungsi untuk mempercepat pengisian daya baterai, kemampuan charger pengisian 60% hanya membutuhkan waktu 49 menit.
- Wi-Fi 6
Teknologi terbaru dari wifi yang memiliki kemampuan super cepat dengan koneksi latensi yang lebih rendah. Dengan adanya Wi-Fi 6 ini kalian dapat menggunakan laptop untuk bekerja dan bermain dimana saja.
- Bluetooth 5.0
Bluetooth 5.0 memiliki kecepatan 2x lipat lipat dibandingan versi sebelumnya.
- Thunderbolt 4
USB Thunderbolt 4 memiliki kemampuan transfer yang cepat dan mendukung pengisian cepat.
Fitur Pada Software
ZenBook S dilengkapi dengan aplikasi MyASUS versi terbaru, kumpulan aplikasi dan perangkat ASUS yang berguna yang membantu Anda memaksimalkan ZenBook S. MyASUS menyertakan perangkat yang memudahkan transfer data antara iOS atau ponsel Android dan ZenBook S.
- Transfer File
Digunakan untuk mengirim file secara langsung yang diambil dari ponsel Anda ke PC, cukup ketuk ikon bagikan. Anda juga dapat mentransfer file dari PC ke perangkat seluler Anda dalam sekejap mata.
- URL Transfer
Cukup ketuk ikon bagikan browser kalian dan klik MyASUS. Tautan halaman web yang kalian tonton di PC kalian akan langsung dikirim ke perangkat seluler kalian, di mana itu akan terbuka secara otomatis untuk kenyamanan saat bepergian tanpa batas.
- Phone Call
Jika kalian perlu menelepon seseorang saat menggunakan PC kalian, kamu dapat membuat atau menerima panggilan telepon dengan mudah – melalui PC kalian. Tanda harus mengeluarkan ponsel dari tas atau saku.
- Remote File Access
Jika kalian bekerja jauh dari kantor, kalian dapat dengan mudah mengakses file kerja kalian dari jarak jauh dari perangkat seluler kalian – kapan saja, di mana saja, dan tanpa kerumitan.
- Screen Mirroring
Dengan adanya Screen Mirroring, kalian dapat melakukan semua yang ada di ponsel kalian dengan laptop ASUS ZENBOOK S UX393EA HK711TS 3K TOUCH yang kalian pakai!
- Screen Extender
Jika kalian lebih suka tampilan layar ganda, fitur perluasan layar yang nyaman mengubah perangkat seluler kalian menjadi layar tambahan untuk PC kalian. Dengan adanya Screen Extender kalian dapat menarik gambar, video atau dokumen ke ponsel Anda untuk referensi silang yang lebih mudah.
Bagi kamu yang yang ingin membeli laptop baru tapi males untuk keluar, ga mau repot dan ingin praktis, maka saran kami kamu bisa beli laptop baru di toko laptop online https://www.agres.id/ ya.
Di toko online https://www.agres.id/ banyak sekali pilihan laptop terbaru yang bisa kamu pilih. Di sini tersedia mulai dari laptop untuk kebutuhan belajar mengajar, laptop untuk mendesain, laptop bisnis, hingga laptop yang bisa digunakan untuk kebutuhan gaming.
Jika kamu kesulitan untuk memilih sendiri mana yang sesuai dengan kebutuhanmu, kamu bisa juga minta bantuan Customer Service AGRES.ID melalui Whatsapp. Yuk kunjungi toko online AGRES.ID sekarang. Klik di sini ya : https://www.agres.id/ .
Baca Juga :